Surat Keterangan Kematian

Surat kematian ialah surat yang berisi pernyataan bahwa seseorang telah dinyatakan meninggal dunia menurut pemeriksaan medis. Tidak kalah pentingnya dengan surat atau akte kelahiran, surat keterangan kematian juga memiliki banyak kegunaan.

Kegunaan surat keterangan kematian :
-Pemakaman
-Pensiun
-Asuransi
-Warisan
-Hutang piutang
-Hukum
-Statistik

Manfaat statistik penyebab kematian :
-Tren dan diferensial penyakit
-Perencanaan program intervensi
-Monitoring
-Evaluasi program
-Penelitian epidemiologi
-Penelitian biomedis dan sosiomedis

Surat Keterangan Kematian memuat : identitas, saat kematian, dan sebab kematian.
Surat keterangan kematian => pelaporan dan pencatatan => statistik => perencanaan.
 
Prosedur pembuatan surat kematian
Datang ke kantor balaidesa pengkol, mintak strook surat kematian 

0 komentar:

Posting Komentar